Humor

Humor Gus Dur: Anak Kiai Kok Ambil Jurusan Psikolog, Dijawab Soalnya Orang NU Banyak yang Gendeng

KH Abdurrahman Wahid dan putrinya Alissa Wahid. Di perjalanan menuju Iran, Gus Dur mengatakan mengapa putrinya mengambil jurusan kulian psikolog: karena orang NU banyak yang gendeng.
KH Abdurrahman Wahid dan putrinya Alissa Wahid. Di perjalanan menuju Iran, Gus Dur mengatakan mengapa putrinya mengambil jurusan kulian psikolog: karena orang NU banyak yang gendeng.

KURUSETRA -- Salam Sedulur... Pada 1980-an, Gus Dur bersama Jalaluddin Rakmat diundang ke Iran untuk berdialog soal keislaman. Di perjalanan menuju Istana Kepresiden Iran, Jalaluddin dan Gus Dur terlibat perbincangan serius, sampai banyolan.

BACA JUGA: Densus 88 Tembak Mati dr Sunardi karena Melawan, Netizen: Beliau Stroke, Jalan Aja Dibantu Tongkat

Seperti dikisahkan dalam buku Ger-Geran Bersama Gus Dur: Edisi Spesial Mengenang Gus Dur, satu waktu Jalaluddin bertanya tentang Fakultas psikolog yang diambil putri Gus Dur, Alissa Wahid. "Anak kiai kok masuk Psikologi?" ujar Jalaluddin mengomentari jawaban Gus Dur.

Scroll untuk membaca

Scroll untuk membaca

"Soalnya orang-orang NU banyak yang gendeng (gila)," jawab Gus Dur santai.

BACA JUGA: Rendang Nasi Padang Makanan Terenak Nomor Satu di Dunia, Yakin Mau Diharamkan?

"Tampaknya anak Anda dikirim untuk berkhidmat kepada bapaknya. Bukan untuk mengobati orang NU. Tapi bisa mengobati bapaknya," jawab Jalaluddin yang tak mau kalah dengan jawaban Gus Dur yang sekenanya.

Gus Dur pun tertawa mendengar ucapan Jalaluddin.

JANGAN LEWATKAN TULISAN MENARIK LAINNYA:
> Humor Gus Dur: Jauh-Jauh ke Eropa Makannya Rendang Nasi Padang, Kapan Spagetinya?
> Perbedaan Nasi Kapau dengan Nasi Padang yang Diboikot dan Diharamkan
> Setelah Wayang, Kini Nasi Padang yang Diharamkan
> Setelah Tolak Pengajian UAS, GP Ansor Kini Tolak Tabligh Akbar Ustadz Syafiq Basalamah

TONTON VIDEO PILIHAN UNTUK ANDA:

.

Ikuti informasi penting seputar berita terkini, cerita mitos dan legenda, sejarah dan budaya, hingga cerita humor dari KURUSETRA. Anda juga bisa berpartisipasi mengisi konten di KURUSETRA dengan mengirimkan tulisan, foto, infografis, atau pun video. Kirim tulisan Anda ke email kami: kurusetra.republika@gmail.com. Jangan lupa follow juga Youtube, Instagram, Twitter, dan Facebook KURUSETRA.

Berita Terkait

Image

Humor Gus Dur: Kuli di Jeddah Berantem Pakai Bahasa Arab, Dikira Jamaah Indonesia Lagi Berdoa

Image

Humor Gus Dur: Kuli di Jeddah Berantem Pakai Bahasa Arab, Dikira Jamaah Indonesia Lagi Berdoa

Image

Humor Gus Dur: Kuli di Jeddah Berantem Pakai Bahasa Arab, Dikira Jamaah Indonesia Lagi Berdoa